Sepenggalinfo.com - Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki beragam kebudayaan, dan kekayaan alam yang luar biasa tak ternilai harganya.
Selain beragam budaya, Indonesia juga memiliki berbagai tempat dengan panorama alam yang luar biasa indahnya.
Oleh karena itu sangatlah wajar jika berbagai wilayah di Indonesia banyak dijadikan sebagai tempat tujuan wisata yang menarik baik bagi wisatawan dalam ataupun luar negeri.
Bagi Anda yang memang sedang merencanakan perjalanan wisata ke berbagai wilayah di Indonesia tersebut, berikut ini beberapa tempat penginapan dengan status sebagai hotel termewah di Indonesia, yang mungkin dapat Anda jadikan sebagai referensi dalam memilih akomodasi dalam perjalanan wisata Anda:
• Hotel di kawasan Pegangsaan Timur, Jakarta
Hotel yang satu ini telah berhasil meraih berbagai penghargaan baik dari dalam ataupun luar negeri, sebagai hotel yang memiliki berbagai fasilitas luxury dan pelayanan yang sangat ramah dan baik.
Meskipun hanya tergolong sebagai hotel bintang 5, namun hotel ini tidak akan kalah bersaing dengan hotel bintang diatasnya dalam memberikan fasilitas pelayanan bagi para calon customer mereka.
Tidak hanya dapat menikmati fasilitas tempat tidur berukuran king dan kemewahan didalam kamar hotel, para pengunjung pun akan dimanjakan dengan adanya fasilitas spa, kolam renang, Gym dan berbagai fasilitas mewah lainnya.
• Hotel dengan Konsep resort di kawasan Jimbaran Bali
Hotel yang berada di kawasan Jimbaran Bali ini merupakan salah satu hotel termewah di Indonesia yang memiliki konsep resort dengan pemandangan utama keindahan alam pantai jimbaran di Bali.
Selain menyediakan berbagai kamar mewah yang secara langsung menghadap pada pemandangan pantai, para pengunjung juga dapat menikmati berbagai fasilitas luxury lainnya yang disediakan oleh pihak management hotel.
Kolam renang pribadi yang terdapat pada hotel ini akan semakin menambah ketenangan para pengunjung hotel dalam menikmati pemandangan pantai yang mewah dan mempesona.
• Hotel dengan konsep resort di kawasan Ubud, Bali
Masih mengambil tema tentang keindahan alam di wilayah Bali, pengelola hotel mencoba memberikan kenyamanan yang akan memanjakan para pengunjung hotel, yang memang ingin menikmati berbagai keindahan alam di kawasan Bali.
Hotel dengan konsep resort ini merupakan hotel yang mengadaptasi bentuk bangunan tradisional Bali. Berbagai fasilitas mewah seperti kolam renang dan spa pun dapat Anda peroleh di hotel yang satu ini.
Selain ketiga hotel tersebut diatas, sebetulnya di Indonesia masih memiliki banyak hotel mewah, yang memang secara umum banyak terdapat dikota-kota besar, dan berbagai kota yang memang banyak dikunjungi karena destinasi wisata alam yang ditawarkan didalamnya.
Tidak hanya di Jakarta dan Bali saja, kota besar seperti Surabaya, Semarang, Bandung, Medan dan berbagai kota besar lainnya pun memiliki berbagai hotel mewah yang dapat Anda akses untuk memberikan kenyamanan dalam perjalanan Anda.
Bagi Anda yang memang memiliki rencana perjalanan dengan berbagai tujuan baik perjalanan bisnis ataupun wisata, Anda dapat memanfaatkan berbagai fasilitas mewah yang disediakan oleh hotel tersebut.
Yang perlu Anda perhatikan dalam memilih hotel mewah tersebut adalah jangkauan menuju hotel tersebut, haruslah dekat dengan tempat tujuan perjalanan Anda, sehingga kemudahan dalam melakukan perjalanan pun akan Anda dapatkan.
Selain akses dan jangkauan tempat, dalam memilih hotel termewah di Indonesia ini Anda juga harus memperhatikan berbagai fasilitas tepat yang terinclude dalam sistem booking Anda.
Pastikan Anda mengetahui dengan pasti fasilitas tersebut, sehingga nantinya Anda dapat menambahkan berbagai fasilitas lain yang tidak terinclude sesuai dengan kebutuhan dan budget akomodasi yang Anda miliki.
Agar tidak kecewa dengan fasilitas yang disediakan, anda dapat melihat review hotel yang akan anda kunjungi di Travel Blog kesayangan anda.
This post was last modified on September 26, 2018 19:41
Sepenggalinfo - Toyota Innova Zenix Q Hybrid Modellista adalah pilihan terbaik di dunia otomotif. Mobil… Read More
Sebelum mengenal teori pembelajaran behavior, pastinya dari pembaca sudah tidak asing mendengarnya, terlebih lagi teori… Read More
Sepenggal info – Pernah dengar Shampoo tanpa garam? Atau jangan jangan kamu baru tahu bahwa… Read More
sepenggalinfo - Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 21 Tahun 2024 Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 25… Read More
Sepenggalinfo - Tanah Papua, yang dikenal dengan kekayaan alamnya yang luar biasa, telah menjadi sasaran… Read More
Sepenggalinfo - Untuk menerapkan demokrasi ke dalam kehidupan manusia, ada tiga tahap: masyarakat, bangsa, dan… Read More
Anda sedang mengakses website sepenggalinfo.com dalam mode AMP , nikmati kecepatan akses hingga 10 X lebih cepat via smartphone Anda