Viral Now
light_mode

Menikmati keindahan Air Terjun Taba Lagan

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sepenggalinfo.com – Pernah nggak sih kamu merasa bosan dengan hiruk pikuk kehidupan kota dan ingin liburan Menikmati keindahan desa yang penuh dengan kedamaian dan ketenangan alam desa?

Jika pernah maka kamu harus mencoba untuk berlibur ke salah satu desa yang terdapat di Kabupaten Bengkulu Tengah yaitu Desa Taba lagan Sebab di desa ini kamu bisa Menikmati keindahan air terjun yang disebut kenal dengan nama air terjun tabalagan.

Untuk menuju air terjun ini tidaklah begitu sulit sebab Terletak tidak jauh dari pusat Kota Bengkulu jika kita menggunakan kendaraan bermotor kita hanya memerlukan waktu sekitar 15 hingga 20 menit saja untuk tiba di lokasi Air Terjun ini.

 

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Sepenggalinfo.com (@sepenggal.info) on

Akses jalan pun tidaklah sulit karena sudah tersedia jalan yang dibuatkan oleh masyarakat setempat yaitu berupa jalan yang terbuat dari semen beton cara membawa mobil ataupun motor masuk ke lokasi ini.

Namun bagi pengguna mobil tidak bisa langsung masuk ke dekat air terjun melainkan harus parkir di depan gang air terjun tersebut sedangkan motor kita bisa langsung masuk ke dalam tanpa perlu berjalan kaki lagi.

Kamu jangan khawatir sebab tidak jauh kok lokasi parkir ke air terjun ini, kamu hanya perlu berjalan sejauh 50 meter saja dan akan tiba di dekat air terjun.

Bagi kamu yang ingin mandi lupa membawa pakaian ganti dan bisa memanfaatkan ruang ganti yang telah disediakan oleh masyarakat sekitar untuk menukar baju.

Keindahan air terjun ini bisa kita nikmati dengan cara terjun dari atas atau sekedar bermain air di bawah air terjunnya.

 

Kamu bisa melompat dari atas air terjun ini karena air terjun ini tidaklah begitu tinggi dan tentunya kamu akan merasakan sensasi yang seru.

Bagaimana? Apakah kamu tertarik untuk berkunjung ke air terjun ini?

Penulis

Sepenggal.info atau yang biasa dikenal dengan nama Sepenggal Info, merupakan sebuah website yang memuat berbagai informasi unik, penting, dan terbaru.

Komentar (1)

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Rekomendasi Untuk Anda

  • Belanja? 212 mart Bengkulu tempatnya !

    Belanja? 212 mart Bengkulu tempatnya !

    • account_circle Sepenggal info
    • 2Komentar

    Sepenggalinfo.com – Pernah nggak sih kita bingung mencari tempat belanja? kalo pernah itu artinya kamu perlu mencoba belanja di 212 mart Bengkulu. But, kata pepatah tak kenal maka tak sayang,,so kuy kita kenalan dulu dengan tempat belanja berbasis islami ini. 212 Mart mengusung spirit 212 sebagai gerakan kebangkitan umat yang dilatarbelakangi oleh Aksi Bela Islam […]

  • sepenggal info

    Misteri “gagababa” di Yahoo Jepang

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal Info – Yahoo merupakan salah satu media search engine terbesar didunia, namun ternyata yahoo menyimpan sebuah misteri. Misteri tersebut adalah tentang ” penampakan ” yang muncul pada yahoo jepang. Jika kita mengetikkan sebuah kata khusus dalam kolom pencarian di Yahoo Jepang, maka akan muncul sebuah “penampakan” yang cukup mengejutkan. Penampakan tentang misteri ” gagababa” di […]

  • Kopi redjang

    Kopi Redjang, cita rasa kopi khas Bengkulu

    • account_circle Sepenggal info
    • 5Komentar

    Sepenggalinfo.com , kopi redjang – Sejarah kopi mencatat asal muasal tanaman kopi dari Abyssinia, suatu daerah di Afrika yang saat ini mencakup wilayah negara Etiopia dan Eritrea. Kopi menjadi komoditas komersial setelah dibawa oleh para pedagang Arab ke Yaman. Di jazirah Arab kopi popular sebagai minuman penyegar. Di masa-masa awal bangsa Arab memonopoli perdagangan biji kopi. […]

  • Harga Jasa Skripsi: Panduan Lengkap Biaya dan Cara Memilih yang Tepat

    Harga Jasa Skripsi: Panduan Lengkap Biaya dan Cara Memilih yang Tepat

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Table of Contents▼Pendahuluan: Memahami Dimensi Biaya dalam Perjalanan SkripsiIntisari & Langkah SelanjutnyaMengelola Biaya Langsung dan Tidak Langsung SkripsiIntisari & Langkah SelanjutnyaMempertimbangkan Bantuan Eksternal dan ValuasinyaIntisari & Langkah SelanjutnyaMemahami Struktur Biaya Jasa Pembuatan Skripsi di IndonesiaKomponen Biaya Utama: Riset, Penulisan, dan RevisiModel Penetapan Harga: Per Halaman atau Paket Lengkap?Perbedaan Harga Antar Penyedia Jasa LokalFaktor-faktor Penentu Harga […]

  • Wafid Buka-bukaan Soal Proyek Tender Hambalang

    Wafid Buka-bukaan Soal Proyek Tender Hambalang

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Jakarta – Eks Sesmenpora Wafid Muharam kembali diperiksa KPK. Kali ini, Wafid mengaku buka-bukaan soal proyek tender Hambalang. Dia membeberkan soal pembahasan proyek itu, termasuk bersama DPR. “Kami yang bertanggung jawab, termasuk Menpora dong kan dia pimpinan. Saya sudah mencoba semaksimal mungkin membuka apa yang saya tahu apa yang saya lakukan,” kata Wafid usai diperiksa […]

  • Kesehatan Step-by-Step Tutorial: Panduan Lengkap Hidup Sehat Optimal

    Kesehatan Step-by-Step Tutorial: Panduan Lengkap Hidup Sehat Optimal

    • account_circle
    • 0Komentar

    Table of Contents▼Panduan Langkah Demi Langkah Menuju Hidup Sehat OptimalMenentukan Tujuan Kesehatan Pribadi yang RealistisEvaluasi Kondisi Kesehatan Awal AndaMembuat Rencana Aksi Kesehatan yang TerukurMulai Perjalanan Kesehatan Anda Hari Ini dengan MudahLangkah Awal Sederhana untuk Perubahan PositifMengatasi Hambatan Umum dalam Memulai Gaya Hidup SehatMembangun Pola Makan Sehat Sesuai Kebutuhan Tubuh AndaMengenali Nutrisi Penting dan SumbernyaMerencanakan Menu […]

expand_less