Viral Now
light_mode

Flash Blogging Bengkulu, bersama kita cegah Hoaxs

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sepenggalinfo.com – Dirjen informasi dan komunikasi publik kominfo RI kerjasama dengan kominfo Provinsi Bengkulu melaksanakan kegiatan Flash blogging Menuju Indonesia Baru yang dilaksanakan di Hotel Amaris Bengkulu,jum’at 27/04.

Dalam kegiatan ini kominfo Provinsi Bengkulu bekerja sama dengan blogger Bengkulu mendatangkan peserta kurang lebih 75 orang yang terdiri dari blogger dan pegiat media sosial.

Handoko Darta dari Tim Komunikasi Presiden (TKP) dalam materinya mengungkapkan bahwa hoaks merupakan hal yang berbahaya, “ Hoaks ini sangatlah bahaya apalagi kalau tersebar “ ucapnya.

IMG 20180427 093854 HDR

Handoko Darta sedang menyampaikan materi

Menurutnya, belakangan ini di media sosial begitu banyak tersebar hoaks ,“ jadi kita jangan pernah bosan untuk menulis hal yang baik agar hoaks tersebut tidak banyak tersebar di media sosial” tambahnya.

Untuk diketahui, dalam kegiatan ini hadir juga Founder Emak-emak Blogger , Ketua Blogger Bengkulu, kominfo provinsi Bengkulu dan beberapa tamu undangan lainnya.

Penulis

Sepenggal.info atau yang biasa dikenal dengan nama Sepenggal Info, merupakan sebuah website yang memuat berbagai informasi unik, penting, dan terbaru.

Komentar (1)

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Rekomendasi Untuk Anda

  • alamat home bengkulu

    HOME resmi hadir di Bengkulu

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Bengkulu, InfoPublik – Wakil Walikota Bengkulu Dedy Wahyudi mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk berpartisipasi dalam kegiatan sosial. Hal ini disampaikannya saat meresmikan Hug, Opportunity, Mentality, and Education (HOME) yang diselenggarakan Pos Keadilan Peduli Ummat (PKPU) dan Komunitas Cinta Sedekah One Day One Thousand (KCS ODOT) di Jalan Tongkol RT IV Kelurahan Malabero, Kecamatan Teluk Segara, Kota Bengkulu, […]

  • sepenggal info

    Cara mengatasi Windows cannot be installed on this disk

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal Info – berikut ini kami berikan informasi tentang cara mengatasi windows can not be installed on this disk, berikut sepenggal infonya untuk anda : ” Windows cannot be installed on this disk. The selected disk is of the GPT partition style “ Method #1: 1. Boot up to installation DVD/CD. 2. Click install but […]

  • Panduan Lengkap Kuliah Kerja Nyata: Persiapan hingga Pelaksanaan Sukses

    Panduan Lengkap Kuliah Kerja Nyata: Persiapan hingga Pelaksanaan Sukses

    • account_circle Nusa Code
    • 0Komentar

    Table of Contents▼Memahami Esensi Kuliah Kerja Nyata: Pengertian dan Tujuan UtamaApa itu KKN dan Mengapa Penting bagi Mahasiswa?Manfaat KKN yang Dirasakan Mahasiswa dan Masyarakat PenerimaLangkah Awal Persiapan Menuju Pelaksanaan KKN yang EfektifProsedur Pendaftaran dan Pemilihan Lokasi KKN yang TepatPembentukan Kelompok dan Pembagian Peran Anggota Tim KKNMerancang Program Kerja KKN yang Relevan dan Berdampak PositifMelakukan Survei […]

  • Menikmati keindahan Air Terjun Taba Lagan

    Menikmati keindahan Air Terjun Taba Lagan

    • account_circle Sepenggal info
    • 1Komentar

    Sepenggalinfo.com – Pernah nggak sih kamu merasa bosan dengan hiruk pikuk kehidupan kota dan ingin liburan Menikmati keindahan desa yang penuh dengan kedamaian dan ketenangan alam desa? Jika pernah maka kamu harus mencoba untuk berlibur ke salah satu desa yang terdapat di Kabupaten Bengkulu Tengah yaitu Desa Taba lagan Sebab di desa ini kamu bisa […]

  • sepenggal info

    Jadwal buka puasa kota Bengkulu 2015

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal Info – Tak terasa sekarang kita sudah berada dibulan Ramadhan 1436 H / 2015 M, memang bulan Ramadhan ini sangat ditunggu oleh kaum muslimin dimana saja, tak lepas di kota Bengkulu. Berikut ini kami berikan Sepenggal Info tentang Jadwal buka puasa kota Bengkulu 2015 : Jadwal Buka Puasa Kota Bengkulu 2015 / 1436 H 18 Juni […]

  • Launching Kegiatan Hari Jadi Kota Bengkulu ke 299, Penjabat Walikota Ajak Tingkatkan Kebersamaan

    Launching Kegiatan Hari Jadi Kota Bengkulu ke 299, Penjabat Walikota Ajak Tingkatkan Kebersamaan

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    BENGKULU- Kota Bengkulu berusia 299 tahun. Untuk memperingati hari jadi tersebut, Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu menggelar beberapa kegiatan. Rangkaian kegiatan tersebut dilaunching langsung oleh Penjabat Walikota Bengkulu Budiman Ismaun, usai apel gabungan di Halaman Kantor Walikota, Bentiring, Senin (5/3/2018). Budiman mengatakan tema peringatan Hari Jadi Kota Bengkulu tahun ini adalah Kita tingkatkan kebersamaan menuju kota […]

expand_less