Viral Now
light_mode

Lakukan 6 hal ini sebelum update One UI 5.0 di hape Samsung kamu

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sepenggalinfo – Kehadiran One UI 5.0 tentu saja menjadi angin segar bagi pecinta hape Samsung. Satu per satu pengguna Samsung sudah bisa mencicipi One UI 5.0 dengan Android 13 terbaru di gawai mereka, namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum update software ke One UI 5.0, apa saja itu? Simak di bawah ini :

1. Sebelum mengupdate pastikan kondisi batterai ponsel kalian cukup ya dengan persentase pada indikator batterai diatas 50%

2. Pastikan jaringan internet kamu dalam kondisi baik atau stabil baik jaringan wifi ataupun jaringan internet di ponsel ya

3. Untuk update sistem android terbaru dengan ukuran yang cukup besar yang mencapai hingga 2GB atau lebih, pastikan kamu menggunakan jaringan wifi yang baik dan disarankan pada jam-jam tidak sibuk atau tidak banyak yang menggunakan jaringan wifi dalam satu area

Baca juga : Tak perlu takut, cukup atasi mobil berasap dan RPM naik turun dengan cara sederhana ini

4. Jika kalian ingin mengupdate system android terbaru dengan menggunakan jaringan internet seluler/Handphone diwajibkan mempunyai quota internet besar atau cukup untuk mengupdate dan pastikan kembali kalian mengupdatenya diluar ruangan dimana jaringan internet diluar ruangan lebih baik daripada di dalam ruangan misalkan gedung atau rumah, tapi misalkan jaringan dalam kondisi baik didalam ruangan so tinggal update saja

5. Pada saat ingin mengupdate sistem android atau patch pastikan kalian tidak dalam kondisi mendownload apapun baik dengan ukuran besar ataupun kecil

6. Jangan lupa untuk membackup file-file penting kalian seperti photo, dokumen berupa excel, pdf, word dan lainnya yang tersimpan di memori internal bisa dengan media disimpan ke laptop, memori external (micro sd) atau flashdisk, Hal ini bertujuan agar sehabis update sistem android terbaru file penting kalian aman (optional).

Penulis

Sepenggal.info atau yang biasa dikenal dengan nama Sepenggal Info, merupakan sebuah website yang memuat berbagai informasi unik, penting, dan terbaru.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Rekomendasi Untuk Anda

  • whatsApp bisnis

    Yuk intip fitur WhatsApp Bussiness terbaru,apa saja kelebihannya?

    • account_circle Sepenggal info
    • 1Komentar

    Sepenggalinfo.com –  Meskipun kami telah mendengar tentang WhatsApp Bisnis belakangan ini, namun layanan ini diumumkan secara resmi satu bulan yang lalu dan jika Anda memperhatikan halaman FAQ, Anda akan melihat sebuah survei di mana Anda bisa mendaftar untuk menguji WhatsApp Business. Layanan ini masih dalam pengujian, jadi WhatsApp meminta umpan balik dari penguji awal mengenai […]

  • Mahfud MD Sindir PKB Bisa Capreskan Jokowi

    Mahfud MD Sindir PKB Bisa Capreskan Jokowi

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Jakarta – Ketua Mahfud MD menyindir Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang melakukan manuver politik dengan menyebut beberapa tokoh sebagai capresnya untuk 2014. Menurut Mahfud, PKB juga bisa mencapreskan Jokowi kalau mau. “Seperti PKB, dia bicara dengan Rhoma, tapi kan ke saya juga datang secara resmi untuk meminang. Artinya sebagai salah satu ikon yg diinginkan, belum […]

  • sepenggal info

    Arti kata pembuka Innalhamdalillahi nahmaduhu

    • account_circle Sepenggal info
    • 8Komentar

    Sepenggal Info – Innalhamdalillahi nahmaduhu wanasta’iinuhu wanastaghfiruhu Wana’udzubiillah minsyurruri ‘anfusinaa waminsayyi’ati ‘amaalinnaa Manyahdihillah falah mudhillalah Wa man yudhlil falaa haadiyalah Wa asyhadu allaa ilaaha illallaah wahdahu laa syariikalah wa asyhadu anna muhammadan ‘abduhu wa rasuuluh. [Segala puji bagi Allah yang hanya kepadaNya kami memuji, memohon pertolongan, dan mohon keampunan. Kami berlindung kepadaNya dari kekejian diri […]

  • Akhir tahun 2018, Drummer cilik ini akan pecahkan Rekor Muri

    Akhir tahun 2018, Drummer cilik ini akan pecahkan Rekor Muri

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Bengkulu – Akhir tahun 2018 bakal ditutup dengan prestasi membanggakan oleh anak Indonesia asal Bengkulu. Pasalnya, pada 30 Desember 2018 nanti, drummer anak perempuan Bengkulu akan memecahkan rekor dunia bermain drum terlama yang akan dicatat oleh Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI). Adalah Aisya Soraya Zahira, drummer cilik yang akan memecahkan rekor tersebut. Drummer papan atas […]

  • BM PAN Bengkulu : Wujudkan pemuda mandiri ekonomi dan politik

    BM PAN Bengkulu : Wujudkan pemuda mandiri ekonomi dan politik

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Mewujudkan pemuda yang mandiri ekonomi dan politik, Barisan Muda Penegak Amanat Nasional (BM PAN) Bengkulu laksanakan perlombaan antar kader di Pantai Panjang, Minggu, (26/08). “Hari ini kita bisa berkumpul bersama, tentunya dengan kebersamaan ini kita harus menjadi pemuda yang mandiri dalam ekonomi maupun politik,” ucap Dempo Xler. Untuk itu, lanjut Dempo, kita harus […]

  • Logo daihatsu

    Belum Pakai CVT, Apa yang Ditakuti Daihatsu Indonesia?

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Hingga saat ini, PT Astra Daihatsu Motor belum mengadopsi teknologi continous variable transmission atau CVT pada mobil-mobil yang mereka jual di Indonesia. Padahal, beberapa pabrikan lain sudah mengadopsi teknologi tersebut. Lantas, apa alasan Daihatsu? Direktur Pemasaran ADM, Amelia Tjandra mengatakan, CVT akan membuat harga jual mobil Daihatsu menjadi kurang terjangkau. Tapi, tidak menutup kemungkinan ke […]

expand_less