Sepenggal Info – Selaku warga masyarakat Bengkulu, kita pasti pernah melihat patung kuda yang ada di simpang 5, namun tahukan kalian apa arti dan makna dari patung tersebut?
Berikut kami berikan ulasannya untuk Anda :
Ternyata dalam pembuatan patung terdapat sebuah kesepakatan tidak tertulis dari para pembuat-pembuatnya.
- Patung kuda dengan 2 kaki depan terangkat menandakan bahwa sang penunggang gugur di medan perang..seperti yang terdapat pada patung kuda simpang 5 Bengkulu.
- Patung kuda dengan 1 kaki depan terangkat menandakan bahwa sang penunggang meninggal akibat luka dari medan peperangan
- Patung kuda dengan keempat kaki menginjak tanah menandakan bahwa sang penunggang meninggal wajar.
Nah,itulah ulasan mengenai arti dan makna dari sebuah patung kuda,semoga bermanfaat… 🙂