Viral Now
light_mode

Belajarlah dari seorang Ibu

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sepenggal Info – Belajar tentang arti kehidupan. Belajar tentang makna kesabaran.Belajar tentang memupuk ketabahan.  Belajar tentang pentingnya menjaga kehormatan. Belajar tentang hakikat kasih sayang.Belajar tentang kesucian cinta sekalipun.Dan belajar tentang apapun yang kita inginkan.

IBU telah terlebih dulu menjalani dan merasakan banyak hal. Tentang pahit dan manisnya kehidupan. IBU tahu lebih banyak dibanding kita.

IBU akan mengajari kita tentang kapan waktunya untuk tersenyum.  IBU akan mengajari kita tentang kapan waktunya untuk bersabar.IBU akan mengajari kita tentang kapan waktunya untuk tabah.IBU akan mengajari kita tentang kapan waktunya untuk menitikkan air mata.Dan IBU akan mengajari kita tentang kapan waktunya untuk mencintai seseorang.

Apapun yang IBU ajarkan kepada kita.Apapun yang IBU ungkapkan kepada kita.Apapun yang IBU nasehatkan kepada kita.Peganglah sebagai pelajaran untuk melangkah ke depan.

Karena..Itulah yang sebenar-benarnya keadaan.Itulah yang sebenar-benarnya cerita hidup yang pernah IBU rasakan.

Demikianlah hal yang perlu kita pahami dan mengerti tentang seorang sosok yang biasa kita sebut IBU, semoga bermanfaat dan menjadikan kita lebih cinta dan sayang kepada IBU kita.

Penulis

Sepenggal.info atau yang biasa dikenal dengan nama Sepenggal Info, merupakan sebuah website yang memuat berbagai informasi unik, penting, dan terbaru.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Rekomendasi Untuk Anda

  • sepenggal info

    Syarat Mengambil Ijazah dan Transkip

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Setelah tamat dan wisuda, yang pastinya sahabat akan perlu ijazah, baik untuk melamar kerja atau hanya untuk disimpan dikamar. Namun tak jarang banyak mahasiswa yang bingung bagaimana cara mengambil ijazah dan mengambil transkip nilai, berikut kami berikan sepenggal info tentang Cara dan Syarat Mengambil Ijazah dan transkip nilai: Syarat Mengambil Ijazah Sudah menandatangani Ijazah Melampirkan […]

  • karnaval Batik Besurek

    Viral !! karnaval Batik Besurek 2017 jadi Trending Topic Indonesia nomor 2

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Bengkulu memiliki begitu banyak potensi yang bisa digali, baik dari bidang sejarah maupun bidang wisata. Provinsi yang dipimpin oleh PLT Gubernur Rohidin Mersyah ini juga memiliki banyak hal yang menarik untuk dibahas, salah satunya adalah Batik Besurek. Batik Besurek sendiri sudah menjadi bagian tak terpisahkan dari Provinsi Bengkulu yang juga terkenal dengan Bunga […]

  • Sharapova Simpan Hasrat Jadi Bintang Film

    Sharapova Simpan Hasrat Jadi Bintang Film

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    New Delhi – Dengan usianya baru 25 tahun, Maria Sharapova memiliki banyak keinginan untuk dilakukan. Petenis rangking dua dunia itu mengungkapkan keinginannya untuk membintangi film Hollywood pada suatu saat nanti. Dengan parasnya yang cantik, keinginan itu bisa saja terwujud. Apalagi, Sharapova sudah cukup terbiasa dengan akting saat ia didapuk sebagai model beberapa produk, termasuk model […]

  • BYF gelar Apresiasi Pemuda Inspirasi 2018

    BYF gelar Apresiasi Pemuda Inspirasi 2018

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah harapkan pemuda bisa membangun Provinsi Bengkulu, hal ini disampaikannya dalam kegiatan Apresiasi Pemuda Inspirasi Bengkulu 2018 yang di selenggarakan oleh Bengkulu Youth Forum (BYF) di aula Prof. KH. Djama’an Nur IAIN Bengkulu , Kamis (27/12/2018). “Gambaran pemuda saat ini adalah gambaran Provinsi Bengkulu yang akan datang,” ucapnya. Orang akan […]

  • belajar hidup dari belalang

    Belajar makna kehidupan dari seekor Belalang

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Seekor belalang telah lama terkurung dalam sebuah kotak. Suatu hari ia berhasil keluar dari kotak yang mengurungnya tersebut. Dengan gembira ia melompat-lompat menikmati kebebasannya. Di perjalanan dia bertemu dengan seekor belalang lain. Namun dia keheranan mengapa belalang itu bisa melompat lebih tinggi dan lebih jauh darinya. Dengan penasaran ia menghampiri belalang itu, dan bertanya, […]

  • sepenggal info

    Jadwal buka puasa kota Bengkulu 2015

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal Info – Tak terasa sekarang kita sudah berada dibulan Ramadhan 1436 H / 2015 M, memang bulan Ramadhan ini sangat ditunggu oleh kaum muslimin dimana saja, tak lepas di kota Bengkulu. Berikut ini kami berikan Sepenggal Info tentang Jadwal buka puasa kota Bengkulu 2015 : Jadwal Buka Puasa Kota Bengkulu 2015 / 1436 H 18 Juni […]

expand_less