Viral Now
light_mode

Menderita penyakit Abses, bayi ini butuh bantuan

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Sepenggal info – Sayidina Yusuf, seorang bayi yang belum genap berusia 1 bulan harus mendapatkan perawatan diruang anak rumah sakit Bhayangkara, Bengkulu. Anak dari Orang tua Dwi Iryanto dan ibu Santi ini di diagnosa menderita penyakit ABSES. Abses sendiri merupakan suatu penimbunan nanah, biasanya terjadi akibat suatu infeksi bakteri. Jika bakteri menyusup ke dalam jaringan yang sehat, maka akan terjadi infeksi. Sebagian sel mati dan hancur, meninggalkan rongga yang berisi jaringan dan sel-sel yang terinfeksi.

Yusuf  yang lahir di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Bengkulu ini, sebelumnya harus dirujuk kerumah sakit M.Husen Palembang,namun karena kedua orang tuanya tidak memiliki biaya,maka Yusuf terpaksa harus dirawat diruang anak RS Bhayangkara Bengkulu.

Akibat penyakit yang diderita oleh Yusuf, bagian lehernya dipenuhi oleh nanah yang menggumpal dan membuat bagian lehernya menjadi kemerahan. Seperti yang kami kutip dari Akun Instagram @ketimbang.ngemis.bengkulu , orang tua Yusuf yang tinggal di Jln. Halmahera, rt 4, kelurahan Surabaya,kota Bengkulu ini membutuhkan uluran tangan dari donatur untuk membiayai pengobatan lanjut serta untuk membeli susu formula.

” Cepat sembuh ya dek, yaa Allah sembuhkanlah adek ini ” tulis salah satu akun Instagram @Khasanah_12.  Lebih lanjut bagi donatur yang ingin memberikan sumbangan bisa langsung datang ke Alamat keluarga Bapak Dwi Irianto,, atau bisa menghubungi 082371582578 serta rekening 0115-01-009588-53-1 atas nama Santi selaku ibu dari Yusuf.

Penulis

Sepenggal.info atau yang biasa dikenal dengan nama Sepenggal Info, merupakan sebuah website yang memuat berbagai informasi unik, penting, dan terbaru.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cara Bangkit dari Kegagalan dalam Menjalankan Sebuah Usaha

    Cara Bangkit dari Kegagalan dalam Menjalankan Sebuah Usaha

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Kebutuhan manusia terkadang tidak dapat diukur dengan pasti. Terkadang angka kebutuhan akan menaik dan beberapa kali menurun. Namun, rasa kekurangan pasti selalu menghinggapi. Hal ini terkesan wajar, karena dinilai bahwa manusia memiliki rasa keinginan lebih yang tinggi. Rasa ingin lebih kaya, rasa ingin lebih sukses, atau rasa ingin lebih di antara yang lainnya. […]

  • inilah Manfaat Shalat Tahajud untuk Tubuh

    inilah Manfaat Shalat Tahajud untuk Tubuh

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal Info – Bagi umat Muslim mungkin sudah tidak asing lagi dengan ‘shalat tahajud’. Tiap kali ditanya apa itu shalat tahajud pasti dijawab “shalat tahajud adalah shalat yang dilakukan sepertiga malam”. Itu betul sekali, namun yang pasti bukan masalah pengertian tahajud yang ingin dibahas dalam tulisan ini melainkan manfaat dari shalat tahajud itu sendiri. Sangat […]

  • sepenggal info

    Tips Mengatasi Sleep Paralysis (Tidur Lumpuh)

    • account_circle Sepenggal info
    • 2Komentar

    Table of Contents▼Sleep Paralysis (Tidur Lumpuh)Mitos Sleep Paralysis di Beberapa NegaraPencegahan dan Cara MengatasiSepenggal Info – Masyarakat Indonesia mengenal tindihan (direp-rep) sebagai kondisi seseorang saat hendak bangun tidur atau baru terlelap, tiba-tiba merasa seperti tertindih sesuatu yang sangat berat, leher seperti dicekik, dada sesak, sulit untuk bergerak maupun berteriak. Kadang disertai sedikit rasa dingin atau […]

  • Pesan Arvind Gupta untuk pengguna Mywapblog.com

    Pesan Arvind Gupta untuk pengguna Mywapblog.com

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal info – Lewat situs resmi mywapblog indonesia, Arvind Gupta mengumumkan penutupan dan menuliskan pesan menjelang tanggal 25 november 2016, berbeda dengan tulisan sebelumnya , pada tulisan kali ini Arvind Gupta mematikan komentar pada blog tersebut. Berikut pesan arvind Gupta untuk pengguna mywapblog.com yang ia tulis pada 10:08, 21-Nov-16 : MyWapBlog.com: 2008 – 2016 Diposting […]

  • pencinta durian

    Berbagai Kota yang Wajib Dikunjungi Oleh Para Pencinta Durian

    • account_circle Sepenggal info
    • 1Komentar

    Sepenggalinfo.com Pencinta Durian – Durian merupakan salah satu buah istimewa yang banyak digemari orang. Aroma khas dan rasa buah yang manis legit membuat buah yang satu ini senantiasa jadi primadona. Indonesia pun dikenal sebagai salah satu negara penghasil buah durian kualitas terbaik di dunia. Tak perlu jauh-jauh ke Thailand jika ingin mencicipi aneka durian unggulan. […]

  • Ketua Komnas HAM: Kasus Masa lalu Jadi Pingpong Politik

    Ketua Komnas HAM: Kasus Masa lalu Jadi Pingpong Politik

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Jakarta – Otto Nur Abdullah terpilih sebagai Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia untuk periode 2012-2017, Jumat dua pekan lalu, melalui mekanisme voting yang dilakukan 13 komisioner Komnas HAM. Otto memperoleh 6 suara, menyisihkan dua kandidat lain, Nur Kholis, yang juga komisioner Komnas HAM periode sebelumnya dengan 4 suara, serta Hafid Abbas, yang mendapat 3 […]

expand_less