Viral Now
light_mode

IMM Awards 2016 berhasil memukau ratusan penonton

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

PJV Network – Selasa malam pekan lalu ( 31 Mei 2016 , Red ) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Universitas Muhammadiyah Bengkulu atau IMM mengadakan kegiatan IMM Awards, sebelum malam puncak kegiatan yaitu tanggal 31 Mei 2016 juga telah dilaksanakan kegiatan lain oleh Koordinator Komisariat UMB yaitu Debat Pimpinan Komisariat IMM se-kota Bengkulu, serta pemilihan kader IMM Terbaik, Kader terbaik se-komisariat, Komisariat teraktif , dan komisariat terfavorit. Pemilihan tersebut berdasarkan voting dan jumlah Like yang didapatkan oleh masing masing komisariat melalui akun Instagram panitia.

Pada malam puncak penganugrahan tersebut, disaksikan serta dibuka langsung oleh Rektor UMB yaitu Ahmad Dasan, serta para tamu undangan diantaranya para peserta Duta Kampus, Duta HIV, Duta GenRe, perwakilan dari kampus Unived, Poltekkes. Tak lupa juga Wakil rektor 3 UMB bapak Syubli Kasim, Ketua DPM,DPD, serta para kader dan alumni IMM UMB.

Dalam kata sambutannya sekaligus membuka acara, Ahmad Dasan mengapresiasi kinerja para kader IMM yang telah bersusah payah untuk melaksanakan kegiatan IMM Awards yang baru pertama kali dilaksanakan tersebut. Hal yang sama juga dilontarkan oleh Doni selaku ketua Dewan Perwakilan Daerah IMM, dalam sambutannya ia sangat berbangga hati kepada panitia IMM Awards 2016 atas kinerja dan apresiasi mereka demi kemajuan IMM di Bengkulu.

Malam puncak penganugrahan IMM Awards 2016 tersebut dipandu oleh Oki Syahputra Jaya, Sovie Angraeni,dan Wiwin yang membuat acara semakin seru. IMM Awards 2016 tersebut juga dimeriahkan oleh penampilan bintang tamu Nasyid Salsabila, Tarian daerah, UCK Band, serta aksi dari UKM Tapak Suci yang berhasil membius ratusan penonton.

Menurut Izwan Nopriadi salah seorang kader IMM yang juga merupakan aktivis kampus hijau, pad saat ditanya tentang harapan dari kegiatan tersebut,ia menyatakan bahwa sangat berharap agar kegiatan IMM Awards ini bisa dilaksanakan setiap tahun supaya para kader IMM bisa lebih semangat dalam memajukan organisasi.( pjV )

Penulis

Sepenggal.info atau yang biasa dikenal dengan nama Sepenggal Info, merupakan sebuah website yang memuat berbagai informasi unik, penting, dan terbaru.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Rekomendasi Untuk Anda

  • Undangan Digital Self Service: Panduan Lengkap untuk Acara Anda

    Undangan Digital Self Service: Panduan Lengkap untuk Acara Anda

    • account_circle
    • 0Komentar

    Table of Contents▼Mengapa Undangan Digital Self Service Pilihan Terbaik Anda?Hemat Biaya dan Waktu dengan Layanan MandiriFleksibilitas Desain Sesuai Keinginan AndaJangkauan Luas Tanpa Batasan GeografisLangkah Mudah Membuat Undangan Digital Sendiri di Situs.web.idPanduan Pendaftaran Akun GratisMemilih Template dan Menyesuaikan DesainCara Membagikan Undangan Anda dengan EfektifFitur Unggulan Undangan Digital Gratis dari Situs.web.idPilihan Template Beragam dan ModernIntegrasi Peta Lokasi […]

  • sepenggal info

    Kecewa tak bisa temui anggota DPR, Mahasiswa UMB berdo’a bersama di depan Gedung DPR

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggal Info – Kecewa tak bisa temui anggota DPR, Mahasiswa UMB berdo’a bersama di depan Gedung DPR. Setelah menggelar demonstrasi di simpang 5 kota Bengkulu, rombongan mahasiswa UMB yang tergabung dalam Suara Mahasiswa UMB Bersatu melakukan konvoi ke Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi Bengkulu ( Gedung DPR ). Demonstrasi ini dilakukan karena pemerintahan yang dianggap […]

  • Perhatikan 5 Hal Ini Saat Membeli Sepatu Boots Pria

    Perhatikan 5 Hal Ini Saat Membeli Sepatu Boots Pria

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Pernah nggak sih kamu merasa bingung saat harus memilih sepatu boots? Kalo bingung lantas apa yang kamu lakukan? Ingin nyari referensi sepatu yang cocok buat kamu? Jangan lupa simak 5 hal yang harus kamu perhatikan saat memilih sepatu boots. Seiring berkembangnya trend sepatu dari tahun ke tahun, sepatu boots tetap menjadi primadona terbaik […]

  • Ini Dia Perbedaan Antara Film Ayat Ayat Cinta dan Ayat Ayat Cinta 2

    Ini Dia Perbedaan Antara Film Ayat Ayat Cinta dan Ayat Ayat Cinta 2

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Sepenggalinfo.com – Film Ayat Ayat Cinta tayang perdana pada 2008 lalu dan mendapat banyak respon positif dari para penontonnya. Setelah sukses melalui film pertamanya itu, kemudian pada 2017 hadir kembali Ayat Ayat Cinta 2 yang merupakan lanjutan dari kisah pertamanya. Ayat Ayat Cinta 2 mengisahkan mengenai kehidupan Fahri setelah kehilangan Aisha, istrinya. Istrinya adalah seorang […]

  • Pemain persija bambang pamungkas terima trofi piala presiden dari jokowi

    Saat Bepe Kehilangan Medali Juara Piala Presiden

    • account_circle Sepenggal info
    • 0Komentar

    Keberhasilan Persija Jakarta keluar sebagai juara Piala Presiden 2018 tak lepas dari permainan Riko Simanjuntak. Bagaimana perasaan “Si Kancil” usai merebut gelar juara pertamanya? Riko bergabung dengan Persija pada awal musim 2018 ini. Perannya pun langsung menjadi sentral karena kerap menjadi motor permainan tim asuhan Teco Cugurra tersebut. Sayang, perayaan juara Persija terganggu oleh merangseknya […]

  • Game cari kata di solitaire.org

    Wow ini 4 cara seru mengisi waktu luang dengan bermain game GRATIS

    • account_circle Sepenggal info
    • 4Komentar

    Sepenggalinfo – Suatu hari, ada seorang remaja bernama Dika yang sangat suka bermain game online. Dia telah merencanakan liburan musim panas yang menyenangkan di rumah bersama teman-temannya yang juga hobi bermain game online. Dika dan teman-temannya mempersiapkan segala sesuatu untuk liburan mereka yang seru. Mereka membeli banyak camilan, minuman, dan makanan ringan yang bisa mereka […]

expand_less