Universitas Muhammadiyah Bengkulu
Pelantikan dan Raker BEM REMA UMB
- 0Komentar
PJV Network – Setelah terpilihnya presiden BEM REMA UMB periode 2016/2017 beberapa bulan yang lalu, hari ini ( 12 Mei 2016, Red ) bertempat di Auditorium Kampus 2 Universitas Muhammadiyah Bengkulu para pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa Republik Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Bengkulu atau BEM REMA UMB resmi dilantik. Pelantikan sekaligus rapat kerja tersebut juga dihadiri oleh […]
Intip keseruan Malam Keakraban The School of Leadership BEM UMB
- 0Komentar
Sepenggal Info – Bertempat di Pusdiklat Al – Mubaraq UMB, Sabtu dan minggu 26 & 27 Desember 2015 Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Bengkulu atau BEM UMB melaksanakan kegiatan Malam Keakraban . Kegiatan yang diberi tema “ Generasi Intelek Berjiwa Pemimpin “ ini diketuai oleh Ara Wijaya dari fakultas Teknik dan diikuti oleh 60 orang […]
BEM FE UMB kembali gemparkan kampus 2 UMB
- 0Komentar
Sepenggal info – BEM FE UMB atau Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi pada akhir tahun ini kembali membuat gempar kampus 2 UMB , kali ini BEM FE UMB membuat gebrakan besar dengan mengadakan kegiatan Praktek Terpadu Kewirausahaan ( PTK ). Kegiatan yang diketuai oleh Lirianto dari Prodi Management ini dilaksanakan pada hari Senin – Rabu […]
Laporan PPL
- 2Komentar
LAPORAN AKHIR PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Masukkan Logo UMB Oleh : Piter Julius Vero 1221110041 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU 2015 HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN AKHIR PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN DI SMA PLUS NEGERI 7 KOTA BENGKULU Oleh Nama : Piter […]
Ratusan Mahasiswa UMB Serbu Kantor KPU Provinsi Bengkulu
- 0Komentar
Sepenggal.info – Ratusan Mahasiswa UMB Serbu kantor KPU Bengkulu, Masih dalam lingkup menyambut pesta demokrasi Pilkada serentak pada 9 Desember 2015 mendatang, ratusan mahasiswa yang berasal dari BEM, IMM dan Hima dari Universitas Muhamadiyah Bengkulu (UMB) yang tergabung dalam Suara Mahasiswa UMB Bersatu, Pagi hari kemarin ( Rabu , 7/10/2015) menyerbu kantor KPU Provinsi Bengkulu. […]
Suara Mahasiswa UMB Bersatu : Gerakan 1 Juta Tanda Tangan dukung Pemilu Damai
- 0Komentar
Sepenggal Info – Suara mahasiswa UMB Bersatu : Gerakan 1 juta tanda tangan dukung pilkada damai. Setelah beberapa bulan yang lalu Puluhan Mahasiswa UMB Demo Tuntut Jokowi- JK Turun. Kali ini sehubungan dengan PESTA DEMOKRASI PEMILU 2015 yang akan dilaksanakan pada tanggal 09 Desember 2015 yang akan datang, Mahasiswa UMB yang tergabung dalam Suara Mahasiswa […]
13 Tips Sukses PPL
- 1Komentar
Sepenggal Info – Mendekati semester akhir, tentu sebagai mahasiswa sudah sangat tidak asing lagi dengan yang namanya PPL ( Praktek Pengalaman Lapangan ) , Sebagaimana kita ketahui PPL adalah bagian yang integral dari keseluruhan kurikulum, dan merupakan muara dari seluruh kegiatan akademik bidang kependidikan. PPL berfungsi mengorganisasi, mengkoordinasi dan mengembangkan penyelenggraan program praktek kependidikan dan […]
Contoh Laporan Akhir KKN Tematik Posdaya 2015
- 0Komentar
KULIAH KERJA NYATA ( KKN ) DESA PERAMPUAN KECAMATAN LABUAPI KABUPATEN LOMBOK BARAT KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Allah SWT kami panjatkan atas limpahan karunia, rahmat, nikmat serta hidyah dari-Nya kami mahasiswa kuliah kerja nyata kelompok I Desa Perampuan Kecamatan Labuapi Kabupaten Lombok Barat dapat menyelsaikan program kuliah kerja nyata sampai selesai dengan hasil […]
penutupan kegiatan workshop ceramah dan khutbah mahasiswa KKN UMB
- 0Komentar
Sepenggal Info – Sabtu 04/ 07 / 2015 bertempat di masjid Alfarabi kampus 1 Universitas Muhammadiyah Bengkulu Workshop Ceramah dan Khutbah Mahasiswa KKN UMB secara resmi di tutup. Kegiatan yang dilaksanakan selama 4 hari tersebut yaitu dari hari rabu 01 Juli 2015- sabtu 04 Juli 2015 diiikuti oleh 200 orang peserta yang merupakan mahasiswa KKN […]
Meriahnya kegiatan FKIP FAIR 2015
- 0Komentar
Sepenggal.info – Kegiatan FKIP FAIR 2015 yang diadakan oleh BEM FKIP UMB & IMM FKIP UMB pada hari Kamis ( 28 Mei 2015 , Red ) dikampus 1 Universitas Muhammadiyah Bengkulu berlangsung meriah dengan penampilan paduan suara As-syahada Rafflesia. Pembukaan yang langsung dihadiri oleh Dekan FKIP UMB Dr. Bahrin, M.Si serta presiden Mahasiswa Republik Mahasiswa […]







